83901
Spesifikasi Produk :
Series : AQUA STONE CARE ASC-60WB
Merk : PROPAN
Jenis : cat pelapis batu alam
Kapasitas : 1 liter
Finishing : matt
Waktu kering sentuh : 2 jam
Waktu kering untuk pelapisan selanjutnya : 2 jam
Waktu kering sempurna : 3 jam
Pengaplikasian : Spray dan Kuas
Dimensi produk : 20 x 10 x 30 cm
Berat kemasan : 3 kg
Fungsi dan Fitur :
Propan Aqua stone care ASC 60 WB merupakan pelapis batu alam yang terbuat dari bahan acrylic emulsion.
Produk ini diformulasikan khusus untuk memberikan perlindungan pada batu alam serta menonjolkan keindahan corak alami batu alam, baik didalam maupun di luar ruangan.
Propan aqua stone care ASC 60 WB memiliki kemampuan penetrasi yang baik, tahan cuaca, serta mencegah tumbuhnya lumut dan jamur.
Penggunaan Mudah Hasil Akhir Mewah
Cukup aplikasikan dengan menggunakan kuas ataupun spray cat batu alam PROPAN Aqua Stone Care ASC merekat permukaan batu dengan merata.
Tunggu selama 2 jam untuk pengecatan berulang demi hasil akhir yang cantik.
Anda dapat memilih akhiran matt dan glossy untuk hasil akhir yang lebih memukau melalui variasi produk.
Perlindungan Batu Alam untuk Penempatan Indoor dan Outdoor
Akhiran doff atau matt berbahan dasar air yang menampakkan hasil akhir pengecatan lebih natural.
Melindungi permukaan batu untuk penempatan indoor maupun outdoor sekaligus menampilkan batu alam tampil elegan dan terlindungi. Dapatkan PROPAN Aqua Stone Care ASC hanya di Qhomemart.