11 Tanaman Aquascape Terbaik Di Sekitar Kita
Ada banyak sekali tanaman aquascape jika anda ingin tahu semuanya. namun, beberapa pilihan memang jadi favorit banyak orang untuk all times period. baik dari segi warna, bentuk tanaman, bagaimana mereka berkesinambungan dengan tema maupun banyak aspek lagi. anda bisa mewujudkan aquascape impian anda sendiri dan ini adalah 11 tanaman aquascape yang layak anda masukkan daftar. simak penjelasan masing – masing tanaman dibawah ini
memilih tanaman untuk area ini tentu saja tidak bisa disamakan dengan tanaman seperti di indoor ruangan. ada aspek aspek tertentu yang kerap jadi bahan pertimbangan. apa saja?
Table of Contents
Jungle Vallisneria
tanaman aquascape satu ini dapat tumbuh mencapai 6 kaki, juga dengan tingkat perawatan relatif lebih mudah.
menggunakan tanaman ini dapat seperti membuat tampilan aquascape layaknya hutan amazon, jika anda menyukai hal tersebut, ini adalah jenis tanaman aquascape yang direkomendasikan
disisi lain, hal yang perlu anda ketahui adalah jungle vallisneira memiliki akar yang kuat, ini sangat kokoh walaupun anda menggunakannya untuk memelihara atau menambah lebih banyak ikan.
Water Hysteria
tanaman aquascape selanjutnya yakni water hysteria, warna dominannya masih memiliki warna hijau, namun jenis ini menghasilkan aquascape yang lebih lebat.
anda bisa menggunakan ini sebagai tanaman karpet , tanaman terapung ataupun hanya berakar sebagai tanaman tunggal.
batangnya sendiri dapat tumbuh hingga 10 inchi sampai 20 inchi.
jika anda menyukai desain aquascape yang menyerupai layaknya hutan amazon, anda wajib masukkan tanaman ini dalam daftar pencarian.
LUDWIGIA REPENS
masuk dalam keluarga evening primrose , tanaman ini dapat tumbuh merayap hingga 30 centimeter dan untuk daunnya sendiri tumbuh saling 4 atau 5 centimeter.
dalam beberapa kasus, tanaman ini dapat tumbuh melebihi level air tempat tumbuh, atau mungkin juga dibawahnya.
tanaman aquascape asal amerika satu ini dapat menjadi pilihan tepat untuk anda.
AMAZON SWORD
amazon sword, orang banyak menggunakan jenis tanaman ini sebagai latar belakang di disini. atau , pemakain lain menjurus pada pemanfaatan titik fokus pusat di area bagian tengah.
tanaman aquascape satu ini memiliki karakter daun hijau yang subur, diciptakan memiliki tampilan seperti hutan.
untuk segi perawatan, amazon sword tidak terlalu ribet, sehingga sangat baik jika anda masih pemula. ukuran tumbuh kembangnya dapat mencapai 20 inchi, tentu dengan catatan ada pada kondisi yang tepat.
anda bisa mendapatkan efek bergoyang karena batang daun yang lebar, tentu saja dengan bantuan pompa. untuk tahu pompa paling bagus, cek selengkapnya pada artikel “9 Pompa Aquarium Terbaik dan Murah , Apa Saja?“
Ornamen Tanaman Warna Ungu
kebanyakan tanaman aquascape alami memiliki warna standart seperti hijau. improve variasi tanaman dengan beberapa ornamen warna yang selain hijau.
warna ungu atau purple mungkin bisa jadi pilihan, pertimbangkan jenis tangkai tanaman yang tinggi seperti ini. ketika aquascape diberikan mesin air, itu akan menghasilkan efek goyang dari tingginya tangkai.
jika dilihat lebih teliti, menggunakan ornamen tanaman aquascape seperti ini mengingatkan kita kepada film yang sempat booming beberapa waktu lalu, finding nemo. kalau anda menyukai film tersebut, hal menyenangkan jika suasana aquascape dari finding nemo bisa diadaptasi ke aquascape anda sendiri.
JAVA MOSS
tanaman aquascape javamoss termasuk dalam keluarga Hypnaceae, jenis tumbuhan yang berasal dari kawasan asia tenggara.
javamoss tergolong tanaman yang mudah dari segi perawatan, karena nya jika anda masih pemula itu jenis yang sangat lah cocok. itu karena, tanaman ini tidak terlalu banyak membutuhkan karbondioksida.
disamping itu, javamoss juga tidak terlalu memerlukan intensitas cahaya yang tinggi. namun, anda jangan berharap jika tanaman ini dapat tumbuh cepat dalam waktu cepat, karena ini termasuk pertumbuhan secara emersed, artinya memiliki pertumbuhan yang relatif lebih lambat.
GIANT HAIRGRASS
hal yang pertama dari giant hairgrass adalah ukurannya yang cenderung raksasa. karakter daun tipis namun panjang dapat terlihat bilah rumput yang tinggi.
giant hairgrass dapat dikombinasikan dengan vallisneria serta dapat tumbuh hingga 18 inchi. disamping itu, tanaman ini dapat berkembang biak dengan baik melalui pelari.
MIDGROUND
tanaman aquascape midground sendiri merujuk pada jenis tanaman yang digunakan pada bidang tengah tangki, hal ini bertujuan untuk mencapai aquascape yang estetis.
anda bisa menggunakan tanaman ini untuk area bawah tangki aquascape, sehingga dibagian tidak terkesan hambar dan kosong.
beberapa tanaman aquascape midground yang dapat anda gunakan seperti:
- Anubias nana
- Java fern
- Crypt wendtii
- Water hysteria
itu tadi beberapa tanaman aquascape terbaik untuk anda. atau mungkin anda punya pilihan lain? komen dibawah
cek juga aksesoris perlengkapan aquarium hanya di qhomemart, belanja sekarang