11 Desain Rumah Minimalis 2 lantai 6×12 dan Biayanya
Desain rumah minimalis 2 lantai 6×12 dan biayanya di 2024 kini bisa anda ketahui rinciannya. Berikut 11 desain yang bisa anda gunakan beserta hitungan membangun rumah dari nol.
Ukuran rumah 6×12 bisa jadi referensi bagi anda yang berencana membangun rumah. Pun, informasi ini cukup banyak di cari masyarakat indonesia terlebih yang sedang merencanakan pembangunan.
Ukuran ini cocok untuk anda yang punya keterbatasan lahan. Bisa menampung 3 hingga 4 orang, jadi cocok untuk keluarga kecil. Berikut rekomendasi Desain rumah minimalis 2 lantai 6×12 dan biayanya dibawah ini.
Table of Contents
Rumah 2 Lantai
Tipe rumah 2 lantai pada desain rumah minimalis 2 lantai 6×12 dan biayanya banyak diaplikasikan para pemilik rumah. Ukuran tersebut sangat compact untuk tipe rumah 2 lantai, tidak terlalu besar namun juga tidak terlalu kecil.
Space yang dimiliki juga lega, dengan banyak space yang tersedia untuk ukuran 6×12 tipe 2 lantai. Anda bisa menempatkan beberapa furniture lebih banyak dibanding ukuran yang lebih keci.
Untuk mempercantik, gunakan model jendela yang lebar. Jendela lebar memberikan ruangan yang terkesan luas. Pun, cahaya alami masuk lebih banyak dengan konsep seperti ini. Budget yang dibutuhkan standar jika anda tidak menggunakan banyak material
Dengan Fasad
Fasad letaknya ada didepan bangunan. Fungsinya bisa sebagai perlindungan (untuk tembok terluar) maupun estetika. Namun, utamanya banyak orang menggunakan sebagai estetika pada bangunan.
Desain rumah minimalis 2 lantai 6×12 dan biayanya bisa dibentuk dengan fasad. Ukurannya sangat pas dengan tambahan fasad. Anda bisa membagi menjadi dua, kemudian salah satu bagian diaplikasikan fasad.
Ada banyak bentuk dan material yang dapat dipergunankan. Simpelnya dapat memakai model seperti diatas ini. Budget fasad dapat menyesuaikan dengan ukuran. bentuk dan material yang dipakai.
Rumah 6×12 Tambahan Carport
Tambahan carport dapat digunakan untuk parkir kendaraan. Meski diperuntukkan untuk mobil, carport masih memiliki space untuk kendaraan bermotor.
Fungsinya bisa juga untuk menarik beberapa barang seperti rak sepatu dan sebagainya.
Carport kini banyak diaplikasikan untuk rumah-rumah, terlebih untuk pemukiman seperti perumahan. Desain rumah minimalis 2 lantai 6×12 dan biayanya pun beragam, untuk tipe atap carport tempered glass sekitar 1,4 jutaan saja.
Rumah Dengan 3 Kamar
Sebanyak 3 kamar dipergunakan untuk ukura rumah ini, sangat compact dan lega untuk keluarga kecil. Desain rumah minimalis 2 lantai 6×12 dan biayanya tipe ini bisa jadi piihan.
Disamping itu, penggunaan fasad membuat rumah terlihat modern. Kombinasi warna putih antar beberapa lini bagian depan memberikan penampilan memukau untuk hunian anda.
Rumah industrial contemporary tipe 6×12 m
Desain rumah minimalis 2 lantai 6×12 dan biayanya tipe industrial merujuk pada bangunan unfinished atau bangunan yang tidak 100% jadi. Meski begitu, konsep tersebut tumbuh menjadi contemporary industrial yang tetap memperhatikan tren masa kini.
Dengan domino pada konsep industrial, rumah terlihat elegan dengan warna “gelap” dan tekstur bangunan ala unfinished.
Rumah Kontainer 6×12
Menginginkan desain rumah minimalis 2 lantai 6×12 dan biayanya yang unik? Rumah kontainer bisa di coba.
Dari segi harga, kontainer lebih terjangkau karena anda tidak membangun dari nol, melainkan memodifikasinya agar layak ditinggali. Selain itu, bahan dari kontainer ramah lingkungan.
Kontainer dapat dibuat sesuai preferensi, apakah lantai satu atau lantai dua dengan cara ditumpuk. Anda bisa mengecat ulang agar warnanya lebih mengkilap.
Rumah Minimalis 6×12
Konsep rumah minimalis mengedepankan desain yang lebih simpel namun punya estetika menarik. Desain simpel yang tidak terlalu rumit, banyak orang menyukai konsep seperti ini.
Rumah ini cukup kental dengan pemakaian bata merah juga unsur kayu. Selain itu pemakaian kaca memberikan cahaya alami yang masuk ke dalam hunian lebih banyak.
Inspirasi Rumah Minimalis Berukuran 6×12
Biaya Bangun Rumah Minimalis Ukuran 6×12
Biaya rumah minimalis 2 lantai 6×12 ada pada kisaran harga 200 hingga 300 jutaan. Ini adalah spesifikasi rumah standar yang bisa anda gunakan sebagai acuan. Harga dapat kurang atau lebih tergantung dari spesifikasi rumah yang anda bangun.
Seperti yang dilansir dari kanggo.id, berikut rincian hitungannya :
- Pekerjaan Fondasi
- Pekerjaan Persiapan
- Pembersihan lapangan = Rp1.321.200,00
- Pemasangan bouwplank/pengukuran = Rp2.202.130,32
- Pekerjaan Galian
- Galian tanah biasa (1 meter) = Rp1.714.905,60
- Urukan kembali galian = Rp205.509,84
- Pemadatan tanah = Rp446.590,00
- Pemasangan fondasi batu kali
- Urukan pasir bawah fondasi = Rp716.338,50
- Pemasangan fondasi batu kosong = Rp3.057.233,04
- Pemasangan fondasi batu kali = Rp14.878.098,12
- Pekerjaan Persiapan
- Pekerjaan BetonBeton bertulang
- Sloof 15/20 = Rp6.242.276,92
- Pekerjaan pondasi = Rp16.995.253,42
- Kolom 15/15 = Rp7.066.089,44
- Plat beton = Rp3.700.839,02
- Ring balok = Rp7.058.960,85
- Pekerjaan Dinding
- Dinding
- Pemasangan dinding batu bata (1:4) = Rp18.531.663,15
- Pemasangan dinding batu bata (1:2) = Rp2.225.788,99
- Kusen
- Kusen pintu dan jendela = Rp36.897.507,90
- Dinding
- Pekerjaan Kap dan Atap
- Kap dan rangka atap (borongan)
- Pekerjaan kuda-kuda = Rp5.655.739,81
- Pekerjaan rangka atap = Rp2.919.021,00
- Pekerjaan list plank 3/25 = Rp1.327.375,00
- Atap
- Pemasangan Atap = Rp3.854.457,96
- Kap dan rangka atap (borongan)
- Pekerjaan Plafon
- Balok plafon
- Rangka plafon = Rp2.552.220,36
- Memasang plafon
- Memasang plafon gypsum = Rp4.781.682,67
- Memasang lis plafon = Rp706.554,00
- Balok plafon
- Pekerjaan Plesteran
- Plesteran
- Plesteran dinding (1:2) = Rp24.473.556,62
- Plesteran dinding (1:4) = Rp1.259.973,79
- Acian = Rp5.678.084,86
- Plesteran
- Pekerjaan Lantai
- Urukan bawah lantai
- Urukan pasir = Rp716.338,50
- Urukan pasir = Rp477.559,00
- Pemasangan lantai
- Pemasangan lantai keramik 33 x 33 = Rp7.489.437,29
- Pemasangan lantai keramik 20 x 20 = Rp9.666.744,08
- Urukan bawah lantai
- Pekerjaan Pintu dan Jendela
- Pintu dan jendela
- Pemasangan pintu = Rp646.513,92
- Pemasangan jendela kaca = Rp2.679.055,00
- Kaca
- Pemasangan kaca tebal 5 mm = Rp889.986,59
- Penggantung/Kunci
- Pemasangan engsel pintu = Rp728.458,50
- Pintu dan jendela
- Pekerjaan Pengecatan
- Mengecat tembok baru = Rp10.875.754,18Total Rp10.875.754,18
- Pekerjaan Instalasi dan Sanitasi
- Listrik
- Pemasangan listrik baru = Rp3.287.100,00
- Sanitasi dan instalasi air
- Pemasangan kloset jongkok = Rp929.360,00
- Pemasangan floor drain = Rp105.705,00
- Pemasangan bak cuci piring = Rp353.785,50
- Pemasangan wastafel = Rp1.414.920,00
- pipa air Ø 3″ Per M’ = Rp1.507.776,00
- pipa air Ø 3/4″ AW Per M’ = Rp429.696,00
- pipa air Ø 1/2″ AW Per M’ = Rp173.184,00
- kran air Ø 3/4″ atau 1/2″ = Rp226.340,00
- Listrik
- Pekerjaan Perlengkapan Luar
- Bak kontrol = Rp1.679.571,63
- Septic tank = Rp13.058.463,46
Rekapitulasi harga
Pekerjaan pondasi | Rp24.095.415,42 |
Pekerjaan beton | Rp41.063.419,66 |
Pekerjaan dinding | Rp57.654.960,04 |
Pekerjaan kap dan atap | Rp9.902.135,81 |
Pekerjaan plafon | Rp8.040.457,02 |
Pekerjaan plesteran dan acian | Rp31.411.615,28 |
Pekerjaan lantai | Rp18.350.078,86 |
Pekerjaan pintu dan jendela | Rp5.360.276,01 |
Pekerjaan pengecatan | Rp10.875.754,18 |
Pekerjaan instalasi dan sanitasi | Rp8.427.866,50 |
Pekerjaan perlengkapan luar | Rp14.738.035,08 |
Jumlah | Rp229.920.013,86 |
Itu tadi penjelasan lebih desain rumah minimalis 6×12 m beserta harganya, semoga bermanfaat qhomelovers.