Shop

Cooker Hood Rinnai vs Modena, Mana Lebih Baik?

Intip perbandingan cooker hood rinnai vs modena dari segi kualitas, kecepatan hilangkan bau, desain, garansi hingga harganya!

Modena dan rinnai adalah 2 pilihan brand cooker hood yang punya kualitas mumpuni untuk kenyamanan dapur.

Cooker hood sendiri berupa tudung kompor dan sistem saluran, yang digunakan untuk menyaring asap dan asap masakan saat Anda memasak, menjaga kebersihan udara di dapur.

JIka anda dihadapkan pilihan salah satu antara cooker hood rinnai vs modena, mana yang akan pilih? Intip perbandingan kedua brand berikut ini.

Kecepatan Menghilangkan Bau

Cooker Hood MODENA SX 7412S

Ini adalah fungsi utama cooker hood, dan alasan orang membeli produk ini agar udara yang berbau, asap, hingga uap dapat membersihkan udara selama memasak.

Antara cooker hood rinnai vs modena memiliki kecepatan menghilangkan bau yang cepat, dengan kinerja yang efisien.

Alat ini memiliki beberapa kecepatan, performa tinggi dengan desibel rendah, fungsi menyapu udara, serta filter baja tahan karat yang bisa dicuci.

Perbandingan Kualitas

Kualitas cooker hood menjadi aspek yang penting juga investasi jangka panjang untuk dapur, maka pemilihan tidak boleh dilakukan sembarangan.

Baik Modena dan rinnai memiliki performa yang setara. Ini adalah salah tudung dapur terlaris di qhomemart.com,

Kinerja antara cooker hood rinnai vs modena juga sama-sama relatif tidak berisik dalam pengoperasiannya tanpa menggannggu suasana tenang dalam nyaman.

Desain

perbandingan Cooker Hood 90cm Rinnai

Baik rinnai dan modena terus berinovasi tidak hanya dari pengembangan kinerja alat, namun memahami desain produk yang pas untuk pelanggannya.

Kedua brand ini menghadirkan karena desainnya yang inovatif menggabungkan ukuran yang ringkas dengan fitur-fitur fleksibel yang memberi Anda dapur yang bersih dan rapi.

Hal ini juga berpengaruh terhadap ukuran produk, desain yang inovatif membuat ukurannya lebih compact, memasangnya jadi lebih mudah.

Bagaimana Garansinya?

Kedua merk ini memberi garansi yang cukup baik, mulai garansi produk, sparepart, service dan beberapa aspek lain.

Modena dan rinnai juga memililki jaringan service center yang tersebar di banyak kota, sehingga anda bisa bawa ke masing-masing service center untuk penanganan lebih baik dan professional.

Harga

cooker hood rinnai vs modena
Foto: Intip cooker hood rinnai vs modena dari segi harga

Alasan mengapa orang membandingkan keduanya adalah harga.

Cooker hood Rinnai dan Modena sama-sama dibuat dengan kualitas yang terbaik dengan cooker hood kelas atas, juga fitur-fitur paling canggih untuk kisaran harganya.

Untuk mendapatkan cooker hood modena atau rinnai, qhomemart menawarkan harga termurah dengan promo dan diskon menarik. Beli melalui whatsapp kami di 0811-2863-773. Lihat produknya di qhomemart.com

Rate this post

Comments

comments

Edwin Qhomemart

Hello, i am edwin. 3 years as a content specialist focusing on building materials, loves everything about buildings and their intricacies. Book readers and explore tours.

Tanya Gratis Disini