DekorasiTips & Trick

Kenali Perbedaan Air Purifier Humidifier dan Diffuser

Mengetahui perbedaan air purifier humidifier dan diffuser amat penting untuk memakai alat elektronik yang tepat guna membasmi polusi udara, terlebih yang berada didalam area indoor rumah. padahal ketiga alat ini amat berbeda kegunaannya, apa saja yang perlu diperhatikan?

bicara polusi udara, sebenarnya bukan hanya terdapat ketika kita beraktivitas. padahal, polusi udara juga terdapat ketika sedang berada didalam rumah. dan tidak banyak yang tahu bahwa polusi udara di luar dengan di dalam adalah sama – sama tingkat bahayanya.

adalah tiga alat elektronik untuk membasmi polusi, sebagaimana disebut kan diatas ketiga alat tersebut yakni air purifier, humidifier, dan diffuser. masih banyak orang menilai bahwa ketiga alat ini masih sama saja, padahal dari segi fungsi, ketiga alat ini punya perannya masing – masing.

apa saja perbedaan air purifier humidifier dan diffuser?

n air purifier, humidifier, dan diffuser
kenali perbedaan air purifier humidifier dan diffuser via pumpnom.com

ketiga alat ini jelas memiliki fungsi yang berbeda satu dengan yang lain, maka dari itu penting untuk mengetahui perbedaan air purifier humidifier dan diffuser, walau masih banyak mengira semua alat ini merupakan satu alat sama, terlebih dari segi fungsional.

yuk, ini penjelasan berikut dari beberapa perbedaan air purifier humidifier dan diffuser yang perlu anda ketahui :

Air purifier

fungsi utama air purifier : melakukan proses pembersihan udara akibat debu beserta partikel – partikel lainnya. misal : sisi bulu hewan, bakteri hingga sejenis lainnnya.

sebelum mengetahui Perbedaan air purifier, humidifier, dan diffuser lebih lanjut. ketahui lebih dalam tentang air purifier ini dibawah.] ini

Bagaimana air purifier bekerja?

cara kerja air purifier : alat ini bekerja menggunakan mekanisme kerja alat yang menyerap udara disekitar kemudian dikeluarkan kembali dalam kondisi udara yang lebih bersih

udara yang bersih ini hasil dari alat filter dari didalamnya : menghisap udara kotor, menyaring polutan, kemudian baru dibersihkan udaranya sebelum kembali di edarkan. tentu, udara yang semula kotor kembali bersih ketika dikeluarkan lagi pada proses kerja alat berikutnya.

– Kenapa jenis purifier dibutuhkan?

untuk beberapa orang yang memiliki gejala penyakit asma, penggunaan ini amat disarankan. untuk perokok pula, menggunakan alat ini akan membantu udara disekitar menjadi lebih bersih.

Air humidifier

fungsi utama air humidifier : menghilangkan (melembapkan) udara panas yang berasal dari suhu atau daerah yang memang punya suhu panas yang tinggi.

untuk area yang memiliki suhu panas atau udara kering ataupun daerah perkotaan, menggunakan alat ini cocok selain sebagai alternatif pengganti alat pendingan air conditioner (AC).

– Kenapa dibutuhkan humidifier?

udara yang panas atau udara kering dapat menyebabkan reaksi perubahan tubuh yang disebut alergi, sebut saja misal iritasi. itu sebabnya penggunaan humidifier cocok digunakan untuk orang – orang yang memiliki alergi udara kering atau panas

Bagaimana humidifier bekerja?

alat ini mentransformasi air didalamnya menjadi semacam kabut – kabut halus yang dilepaskan ke udara. ini sebabnya ruangan jadi lebih lembab. manfaat dari ini dapat mengurangi iritasi.

namun, dengan air yang dilepaskan dari alat ini, potensi tumbuhnya jamur dapat terjadi. sebut saja permukaan seperti dinding atau pada jendela bagian kusen.

Air diffuser

perbedaan air purifier humidifier dan diffuser 2
air diffuser menyemprotkan minyak via pantip.com

fungsi utama air diffuser : melakukan penyegaran melalui proses menyemprotkan minyak esensial dari ke udara. nah, saat ini perbedaan air purifier humidifier dan diffuser sudah anda ketahui bukan? berikut beberapa hal yang perlu anda ketahui lebih dalam tentang air diffuser.

Perbedaan diffuser dengan pelembab udara

terkadang banyak orang dibingungkan antara diffuser dengan pelembab udara, ini karena keduanya sama – sama menambahkan kelembapan pada udara di sekitarnya. namun, perbedaan mencolok dari diffuser ialah membuat udara di sekitar jangkauan areanya memiliki bau yang lebih baik sesuai dengan aroma minyak yang dipakai.

Gunakan pilihan aroma sesuai waktu

setelah mengetahui perbedaan air purifier humidifier dan diffuser tadi, anda bisa menggunakan aroma yang sesuai dengan waktu.

karena pilihan aromanya banyak, anda bisa menggunakan pilihan aroma sesuai waktu. ini dilakukan supaya penggunaannya lebih maksimal. misal pada pagi hari menggunakan aroma A, waktu siang menggunakan aroma B, Sore dan malam hari dapat anda pilih sesuai dengan selera.

imi membantu anda untuk mendapatkan kesan yang relaks sepanjang hari ataupun memasuki ruangan ketika selesai bekerja maupun setelah selesai seharian beraktivitas.

itu tadi perbedaan perbedaan air purifier humidifier dan diffuser yang perlu anda ketahui. semoga bermanfaat!

cek juga harga bahan bangunan dan perabotan rumah paling lengkap DISINI

Rate this post

Comments

comments

Edwin Qhomemart

Hello, i am edwin. 3 years as a content specialist focusing on building materials, loves everything about buildings and their intricacies. Book readers and explore tours.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tanya Gratis Disini