Penyekat Ruang Tamu Untuk Hunian
Penyekat ruang tamu sangat berguna untuk anda yang berniat menyekat area khusunya untuk ruang tamu, baik berbentuk triplek hingga penyekat yang memang dibuat khusus. namun jika anda mencari yang dapat menunjang desain ruangan anda, mungkin penyekat khusus bisa anda pilih.
penyekat khusus yang dimaksud ialah penyekat yang didesain untuk menyekat saja, bukan seperti triplek yang digunakan sebagai penyekat, sehingga tampilan yang dimiliki sesuai dengan bentuk permukaan.
Table of Contents
Kegunaan Penyekat Ruangan
sekat sendiri sangat berguna untuk memisahkan antara ruang satu dengan yang lain. jika anda memilki hunian dengan ruangan yang terbatas, menggunakan penyekat tentu jadi pilhan yang tepat.
anda bisa memisahkan beberapa ruangan seperti area interior ruang tamu disekat dengan ruang keluarga, ruang makan disekat dengan kamar tidur serta berbagai hal lain. hal ini jadi cara yang efektif untuk mendapatkan beberapa ruangan sekaligus di hunian yang kecil.
setelahnya, anda perlu menentkan bagaimana desain yang ingin diaplikasikan. pasalnya, sekat dapat memberikan tampilan yang lebih indah pada area interior lho. sayang jika anda gunakan untuk menyekat saja. nah, untuk lebih memaksimalkan sebelum pengaplikasian sekat anda lakukan, yuk intip beberapa desain dibawah.
Penyekat Ruang Tamu
jenis penyekat ini memang tidak terlalu menutupi area yang ingin anda sekat, namun hal ini masih bisa jadi pilihan yang tepat untuk anda gunakan.
bentuk yang unik bisa jadi hal yang tepat untuk and terapkan, space yang tersedia pada bagian tengah memberikan bentuk yang unik. tentu hal ini selain penyekat, juga memberikan unsur nilai keindahan tersendiri
jenis sekat sendiri memiliki beberapa jenis yang dibedakan berdasar bahan, namun yang paling banyak digunakan biasanya dari kayu maupun besi. keduanya sama sama memberikan tampilan yang indah, tinggal sesuaikand dengan selera anda.
Rak Buku Sebagai Penyekat Ruang Tamu
punya hobi mengoleksi barang – barang idaman jangan anda sia – siakan untuk diletakkan dilemari penyimpanan saja. dengan menyimpan disini, rasanya barang – barang koleksi akan percuma, akan lebih baik jika anda tampilkan sebagai pajangana dan juga pengisi space yang kosong.
mengoleksi seperti buku misalnya, selain memberikan ilmu yang bermanfaat, penggunaan sebagai penyekat ruang tamu bisa jadi pilihan menarik. tentu, lebih mudah mengambil buku pada waktu kapanpun dengan letaknya yang mudah terjangkau, seperti pada desain diatas ini.
ide yang bagus untuk anda menggunakan rak buku, karena bentuk yang sedikit lebih besar tentu dapat digunakna sebagai alternatif dari penyekat ruang tamu. gunakan pula tipe rak buku yang panjang supaya dapat lebih menutupi area yang ingin ditutup dan jua memiliki tampilan yang indah.
Bentuk Penyekat Ruang Tamu Tiang – Tiang Kecil
tipe desain penyekat berkarakteristik tiang – tiang kecil dapat digunakan pada area ruang tengah, terlebih jika hunian punya bentuk 2 lantai. tipe penyekat ini sangat cocok dengan bentuknya yang tidak terlalu padat, masih memiliki beberapa celah untuk melihat ke area lain dari tangga.
tak kalah penting, perhatikan pula penggunaan warna dari penyekat yang akan digunakan. hal ini karena penyekat ruang tamu punya bagian yang sedikit menonjol pada interior rumah. karenanya, pemilihan warna yang tepat harus anda lakukan.
anda dapat mengunakan warna – warna dengan menggunakan referensi maupun tren desain yang sedang berkembang. hal lain, ide yang bagus pula untuk anda mengikuti warna mengikuti tampilan dari interior supaya lebih senada.
Desain Penyekat Fleksibel
fleksibel disini dimaksudkan adalah tipe penyekat yang mudah dipindah. jadi, bentuk fisiknya sendiri bukan tipe yang dipasang permanen seperti pada poin – poin penyekat ruang tamu sebelumnya.
tentu hal ini lebih memudahkan anda ketika ingin memberikan sekat sesuai dengan keinginan, jadi tidak terbatas untuk area – area tertentu dalam hunian saja.
Tipe Tembus pandang
desain yang tembus pandang memberikan efek samar – samar, sehingga tampilannya tidak terlalu kaku dengan masih dapat melihat area yang disekat. tentu, hal ini bisa jadi alternatif untuk memberikan sekat yang tidak tertutup sepenuhnya.
gunakan pula tipe sekat yang memiliki tampilan dari warna pada bagian pinggir (bagian paling samping sekat). penggunaan warna hitam bisa anda pilih untuk mempercantika area interior dalam ruangan.
Tipe Penyekat Fleksibel Biasa
tipe sekat ruang tamu yang biasa tentu berbeda dengan sebelumnya. tidak memiliki tampilan seperti jendela yang samar, namun untuk urusan bentuk jenis ini memberikan tampilan yang bagus.
anda dapat memilih tipe warna yang cenderung netral, seperti warna putih ini. tentunya, ruangan akan lebih estetik dengan adanya unsur warna untuk penempatan pada sudut – sudut tertentu.
cek harga penyekat ruang disini